Spesifikasi Harga HTC Evo 4G LTE - Smartphone ini merupakan produk terbaru dari perusahaan asal Taiwan, HTC. Jika sobat sebelumnya sudah mengenal
HTC One X, maka Evo 4G ini merupakan versi Sprint (sebuah operator seluler) dari One X. Keduanya memiliki spesifikasi yang sama kecuali untuk processornya. Sampai saat ini smartphone ini baru saja dipasarkan di Amerika sejak awal Mei lalu. Seperti namanya, smartphone Android ini berbasiskan ada jaringan LTE CDMA (4G). Untuk menengok spesifikasi detailnya, berikut adalah
review HTC Evo 4G LTE :
Layar
HTC Evo 4G LTE adalah berjenis Super LCD2 Capacitive Touchscreen dengan lebar 4,7 inch dan resolusi 1280 x 720 pixels. Ukuran layar tersebut merupakan ukuran layar smartphone paling lebar. Selain Evo 4G LTE ada beberapa smartphone lain yang mengusung layar 4,7 inch. Resolusi layar tersebut juga sepertinya sudah maksimal. Dan tak ketinggalan Gorilla Glass sebagai pelindung dari goresan.Selain itu juga tak ketinggalan fitur UI HTC Sense.
Keunggulan HTC Evo 4G LTE adalah processor yang digunakan. Processor Qualcomm Snapdragon S4 dual-core berkecepatan 1,5 GHz membuat peforma smartphone Android ini tak terkalahkan. Apalagi ditambah dukungan dari GPU terbaru Adreno 225. Spesifikasi ini sudah cukup untuk menjamin kelancaran multitasking menggunakan Android Ice Cream Sandwich terbaru. Kemudian untuk memori internal tersedia hingga 16 GB plus 1 GB untuk RAM, juga tersedia slot eksternal yang dapat menampung SD Card berkapasitas hingga 32 GB.
HTC Evo 4G LTE memiliki kamera yang cukup mumpuni. Kamera utama 8 MP dengan fitur Autofocus, LED Flash, Face Detection, dan Geo-tagging. Resolusi gambar maksimal yang dapat dihasilkan adalah 3264 x 2448 pixels. Kemampuan merekam video HD hingga 1080p @30fps. Sedangkan untuk kamera depan 1,3 MP. Asiknya lagi sudah terdapat dedicated-button untuk akses ke fungsi kamera. Sama seperti HTC One X, Evo 4G LTE juga dilengkapi dengan Beats Audio, sebuiah teknologi yang memaksimalkan kualitas Audio HTC ini.
Review Spesifikasi HTC Evo 4G LTE
General
LTE/CDMA network support
Android 4.0.3 Ice Cream Sandwich with HTC Sense 4.0
1.5 GHz dual-core Krait CPU, Qualcomm Snapdragon MSM8960 chipset
1 GB of RAM and 16GB of storage; microSD card slot; 25GB of free Dropbox storage for 2 years
Display
4.7" 16M-color Super LCD 2 capacitive touchscreen of HD resolution (720 x 1280 pixels); Gorilla glass
Superb build quality
Cameras
8 MP autofocus camera with LED flash; face detection and geotagging; dedicated button
1,3 MP front camera
1080p and 720p video recording @ 30fps with stereo sound
720p front-facing camera for video-chat
Features
Wi-Fi a/b/g/n and DLNA
GPS with A-GPS
NFC connectivity with Google Wallet pre-installed
Stereo FM radio with RDS
Accelerometer, gyroscope, proximity sensor and auto-brightness sensor
Standard 3.5 mm audio jack
microUSB port (charging) and stereo Bluetooth v4.0
MHL TV-out (requires MHL-to-HDMI adapter)
Smart dialing, voice dialing
HD voice capable
DivX/XviD video support
HTCSense.com integration
HTC Portable Hotspot
Office document editor
Beats audio enhancements
Built-in metal kickstand
2000 mAh battery with impressive endurance
Scrennshots:
Harga HTC Evo 4G LTE
Harga HTC Evo 4G LTE berada pada kisaran Rp 2.000.000,- (perkiraan)
Dengan harga kisaran tersebut smartphone ini tergolong sangat murah mengingat spesifikasi yang ditawarkan adalah spesifikasi high-end, namun harga yang ditawarkan adalah harga menengah.
Kami belum mengetahui secara pasti kapan smartphone ini akan hadir di Indonesia, tapi yang jelas smartphone Android canggih ini layak untuk dinantikan. Demikian review kami tentang spesifikasi harga HTC Evo 4G LTE.
Advertisement