Spesifikasi Sony Xperia S Harga -
Sony Xperia S merupakan produk terbaru Sony setelah Sony memisahkan diri dengan Ericsson (sebelumnya bernama Sony-Erricson, kini hanya Sony saja). Seperti halnya smartphone lainnya yang mengusung Android sebagai OS andalannya, Perusahaan Sony Mobile Communications melalui Sony Xperia S juga mengusung Android 2.3 Gingerbread untuk ditanamkan pada produk smartphone Android terbarunya ini. Seperti apa kelebihan dan kekurangan Xperia S ini? Berikut kami sajikan ulasannya.
Sony Xperia S yang dipasarkan dengan dua pilihan warna yaitu warna putih dan warna hitam yang menampilkan dan menonjolkan kualitas layar HD (High Definition). Dengan resolusi layar 720 x 1280 pixel, berukuran 4.3 inci, 16M-color TFT capacitive touchscreen, serta kerapatan hingga 342 pixel per inci, Sony Xperia S menggunakan teknologi Mobile Bravia Engine yang seperti kita ketahui teknologi tersebut saat ini merupakan teknologi dari sebuah layar TV Bravia produksi Sony.
Pada posting sebelumnya kamu sudah mengulas 2 smartphone Android
Samsung Galaxy Mini 2 dan
Samsung Galaxy Pocket. Kini saatnya kami mengulas produk smartrtphone Android dari pabrikan Sony.
Spesifikasi Sony Xperia S untuk fitur kamera pun tergolong cukup "wow", meskipun masih kalah dengan kamera yang dimiliki oleh Nokia PureView 808 dengan sensor kamera mencapai 41 MP, Sony Xperia S juga memiliki kamera dengan kualitas yang lumayan baiknya. Dengan kamera belakang yang berukuran 12 MP serta dilengkapi dengan LED Flash dan lensa yang memiliki diafragma f/2,4, kamera smartphone Android ini memiliki hasil jepretan yang sangat baik dan dapat mengambil gambar dengan sangat cepat. Ini dikarenakan adanya teknologi Exmor R yang berpadu dengan kamera belakang 12 MP tersebut. Untuk kamera depan yang berukuran 1,3 MP.
Satu lagi kelebihan
Sony Xperia S adalah Sony Xperia S sudah dilengkapi dengan teknologi Digital Living Network Alliance (DLNA) Certified yang merupakan sebuah sertifikat yang mampu mengkoneksikan smartphone Android Xperia S sobat dengan tablet PC, laptop, maupun PlayStation yang tentu semuanya merupakan perangkat produksi milik Sony Mobile Communications. Menariknya lagi smartphone ini memiliki port HDMI yang memungkinkan kita dapat menghubungkan smartphone ini dengan perangkat penampil video lainnya.
Spesifikasi Sony Xperia S
General
2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 - LT26i
Body
Dimensions 128 x 64 x 10.6 mm
Weight 144 g
- Touch-sensitive controls
Display
Type LED-backlit LCD, capacitive touchscreen, 16M colors
Size 720 x 1280 pixels, 4.3 inches (~342 ppi pixel density)
Multitouch Yes, up to 10 fingers
Protection Scratch-resistant glass
- Sony Mobile BRAVIA Engine
- Timescape UI
Sound
Alert types Vibration; MP3 ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
Memory
Card slot No
Internal 32 GB storage, 1 GB RAM
Data
GPRS Up to 86 kbps
EDGE Up to 237 kbps
Speed HSDPA, 14.4 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
Bluetooth Yes, v2.1 with A2DP, EDR
NFC Yes
USB Yes, microUSB v2.0
Camera
Primary 12 MP, 4000x3000 pixels, autofocus, LED flash, check quality
Features Geo-tagging, touch focus, face and smile detection, 3D sweep panorama, image stabilization
Video Yes, 1080p@30fps, continuous autofocus, video light, video stabilizer, check quality
Secondary Yes, 1.3 MP, 720p@30fps
Features
OS Android OS, v2.3 (Gingerbread), planned upgrade to v4.0
Chipset Qualcomm MSM8260 Snapdragon
CPU Dual-core 1.5 GHz
GPU Adreno 220
Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
Browser HTML5, Adobe Flash
Radio Stereo FM radio with RDS
GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS
Java Yes, via Java MIDP emulator
Colors White, Black
- MicroSIM card support only
- TV launcher
- SNS integration
- HDMI port
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP4/H.263/H.264/WMV player
- MP3/eAAC+/WMA/WAV player
- TrackID music recognition
- Google Search, Maps, Gmail,
-YouTube, Calendar, Google Talk
- Document viewer
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input
Battery
Standard battery, Li-Ion 1750 mAh
Stand-by Up to 450 h (2G) / Up to 420 h (3G)
Talk time Up to 7 h 30 min (2G) / Up to 8 h 30 min (3G)
Music play Up to 25 h
Screenshots:
Harga Sony Xperia S
Harga Sony Xperia S terbaru April 2012 sekitar Rp 4,5 hingga 5 juta.
Demikian Spesifikasi dan Harga Sony Xperia S Semoga Bermanfaat untuk sobat.
Advertisement